Tentang Kami

Profil LSP Badan Wakaf Indonesia

Profil LSP Wakaf Indonesia

VISI

Menjadi Lembaga Sertifikasi Profesi kenazhiran yang kredibel dari sisi kualitas dan intergritas, serta menjadi rujukan Nasional dan Internasional

MISI

  1. Mendorong penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance dengan memberikan sertifikasi bagi kalangan profesi dalam bidang kenazhiran sehingga dapat meningkatkan kemashalahatan ekonomi umat.
  2. Mendorong Penerapan Manajemen Nazhir yang berkualitas diseluruh jenis aset wakaf dan sektor ekonomi.
  3. Melahirkan profesi nazhir yang bermartabat dan mempunyai kompetensi yang handal
  4. dalam mengembangkan kemanfaatan aset wakaf untuk.kesejahteraan ummat

Stuktur Organisasi

Dewan Pengarah

  1. Prof. Dr. Ir. Muhammad NUH, DEA (Ketua)
  2. H. Sarmidi Husna, MA (Sekretaris)
  3. Dr. Imam Teguh Saptono (Anggota)
  4. Dr. Yuli Yasin, MA (Anggota)
  5. H. Mochammad SUkron, SE., MM. (Anggota)
  6. Hendri Tanjung, Ph.D. (Anggota)
  7. Irfan Syauqi Beik, Ph.D. (Anggota)

 

Ketua LSP

Prof. Dr. Nurul Huda,SE., MM., M.Si.

Komite Skema

  1. Abdul Ghofur, SE., MM. (Ketua)
  2. H Cholidin (Sekretaris)
  3. drh. Emmy Hamidiyah, M.E. (Anggota)
  4. Arzul Andaliza, Ak., M.B.A (Anggota)
  5. Dede Haris Sumarno, MM. (Anggota)
  6. Soleh Hidayat, SE. (Anggota)
  7. Bobby Porman Manullang (Anggota)

 

Kepala Divisi Sertifikasi

drh. Emmy Hamidiyah, M.E.

Kepala Divisi Manajemen Mutu

Ir. Arief Rohman Yulianto, MM.

Kepala Divisi Administrasi

H. Nur Syamsudin Buchori, M.Si.

Lisensi BNSP

Kami telah mendapatkan Lisensi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)
Nomor Lisensi : BNSP-LSP-2015-ID
Nomor SK Lisensi :
Masa Berlaku : 2026-10-25

0

Asesi

0

Skema

0

Asesor

0

Uji Kompetensi

Struktur Organisasi

LSP Badan Wakaf Indonesia

Dalam rangka memberikan pelayanan yang prima kepada publik, kami didukung dengan tim profesional dalam struktur organisasi sebagai berikut.

Prof. Dr. Nurul Huda,SE., MM., M.Si.

Prof. Dr. Nurul Huda,SE., MM., M.Si.

Ketua LSP

Prof. Dr. Nurul Huda, MM, M.Si merupakan Ketua LSP Badan Wakaf Indonesia yang juga merupakan Guru Besar Universitas YARSI Jakarta. Beliau juga sebagai anggota Pusat Kajian Transformasi Digital Bada...
Selengkapnya >>

drh. Emmy Hamidiyah, M.E.

drh. Emmy Hamidiyah, M.E.

Kepala Divisi Sertifikasi

Selain sebagai Kepala Divisi Sertifikasi LSP, beliau juga pernah menjadi komisioner Baznas Pusat pada tahun 2017-2020. Alumni Magister Fakultas Ekonomi Syariah  SPTII Universitas Indonesia ini...
Selengkapnya >>

Ir. Arief Rohman Yulianto, MM.

Ir. Arief Rohman Yulianto, MM.

Kepala Divisi Manajemen Mutu

Selain sebagai Kepala Divisi Manajemen Mutu, lulusan Teknik Industri ITB ini adalah anggota Pusat Kajian dan Transformasi Digital Badan Wakaf Indonesia periode 2021-2024 serta juga sebagai praktisi...
Selengkapnya >>

Dr. H. Nur Syamsudin Buchori, SE, S.Pd, M.Si, CIRBD

Dr. H. Nur Syamsudin Buchori, SE, S.Pd, M.Si, CIRBD

Kepala Divisi Administrasi

Selain sebagai Kepala Divisi Administrasi LSP, beliau juga adalah anggota Divisi Pemberdayaan Nadzir dan Pengelolaan dan Divisi Pengawasan Badan Wakaf Indonesia periode 2021-2024. Beliau juga menja...
Selengkapnya >>